Baru – baru ini Bapak Anies Baswedan mengunggah fotonya melalui akun twitternya sedang ada di Kereta Argo Parahyangan, dalam unggahan nya tersebut beliau menyampaikan kebanggan terhadap Kereta Api yang sudah ada sejak lama tersebut dan mendoakan agar Kereta Api tetap baik.

Namun dari foto tersebut ada saja warganet yang berkomentar dan terpancing emosi, warganet kesal dan geram karena di foto tersebut Pak Anies memegang buku sambil melipatnya, meskipun kesal namun itu dianggap sebagai hiburan saja, pak Anies pun langsung menanggapi hal itu dan menyampaikan bahwa tidak akan mengulangi hal tersebut, ada – ada saja memang warganet ini.